Resep Sate Ikan Tengiri dan Cara Membuat Lengkap - Resep Masakan kali ini akan memberikan Resep Sate Ikan Tengiri. Satu lagi Resep makanan yang menggunakan bahan utama Tengiri. Buat anda pecinta Tengiri dan sate anda harus mencoba masakan yang satu ini, yang pastinya akan memanjakan lidah anda.
Bahan :
==> Baca Juga Cara Membuat dan Resep Tengiri Asam Pedeh
Bahan :
- 250 gram ikan tengiri dihaluskan
- 250 gram udang
- 75 gram kelapa parut
- 4 lembar daun jeruk iris halus
- 2 sendok makan gula merah parut
- 1 butir telur
- 20 batanq tangkai serai untuk tusuk sate/tusuk sate bambu
- 8 butir bawang merah
- 2 butir bawang putih
- 4 buah cabai merah
- 2 cm lengkuas
- 1 sendok teh ketumbar
- Garam secukupnya
- Tumis bumbu halus dan daun jeruk hingga harum.
- Campur semua bahan dan bumbu halus aduk rata.
- Bulatkan bahan dan letakkan pada batang-batanq serai/tusuk sate.
- Bakar sate ikan hingga matang.
==> Baca Juga Cara Membuat dan Resep Tengiri Asam Pedeh
Resep Sate Ikan Tengiri dan Cara Membuat Lengkap
4/
5
Oleh
Unknown